Kamis, 02 September 2010

Cara Mempercepat Koneksi Modem Smart EVDO

SMART EVDO merupakan modem yang memiliki kecepatan yang tinggi dalam mendownload atau mengupload. Sehingga banyak masyarakat Indonesia menggunakan modem ini. Modem SMART EVDO harga nya juga terjangkau umtuk unlimited harian, mingguan , dan bulanan. Kekurangan modem ini adalah masih terbatasnya BTS yang ada di indonesia dimana jika kita jaraknya semakin jauh dari BTS terdekat maka menyebabkan sinyal akan turun yang tentunya juga akan menyebabkan lambatnya koneksi internet kita.
Berikut ini cara mempercepat koneksi internet menggunakan modem SMART EVDO :
1. Masuk pada menu Start >> Run >> Ketik "gpedit.msc" dan tekan enter. Masuk pada menu Computer Configuration >> Administrative Template >> Network >> Qos Packet Scheduler. Silahkan anda rubah menu Limit Outstanding Packet dari Not Configured menjadi Enabled dan biarkan saja angka yang ada disana. Rubah juga menu Limit Reserveable Bandwidth menjadi Enabled dan ubah  menjadi limit0%.

2. Buka Browser Mozilla dan ketikkan about:config >> Klik "i'll be careful, I Promise!". Cari menu-menu dibawah dan setting :
* network.http.pipelining setting menjadi true
* network.http.pipelining.maxrequests setting antara 30-100
* network.http.proxy.pipelining setting menjadi true

Setelah selesai, buat file baru Integer dengan cara klik kanan disembarang tempat >> New >> Integer. Isikan dengan nama nglayout.initialpaint.delay dan valuenya 0. Restart browser anda dan lihat perbedaannya.


3.  Jika anda masih ingin koneksi yang lebih cepat dan stabil, anda bisa mengkonfigurasi Modem USB Smart EVDO anda dengan masuk pada menunya. Masuk pada menu Setting (menu bagian bawah) dan anda ganti default number (#777), username (smart) dan password (smart) dengan kombinasi berikut :

number : *98#
username : cdma atau wap
password : cdma atau wap

4. Silahkan anda coba connect dengan masuk menu NetConnect dan anda coba ganti number, username dan password dengan yang lainnya termasuk default jika masih lambat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar